Sistematika Penulisan
Proposal Dan Sistematis Penulisan Skripsi dengan Pola Terpilih disajikan
sebagai berikut:
A. SISTEMATIKA PENULISAN PROPOSAL SKRIPSI
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Penelitian
B. Perumusan Masalah
C. Tujuan Manfaat Penelitian
BAB II TINJAUAN PUSTAKA
A. Teori yang berkenaan dengan variabel
yang diambil
B. Penelitian Sebelumnya
C. Kerangka berpikir
D. Hipotesis
BAB III METODE PENELITIAN
A. Ruang Lingkup Penelitian
B. Metode Penentuan Sampel
C. Metode Pengumpulan Data
DAFTAR PUSTAKA
B.
SISTEMATIKA PENULISAN SKRIPSI
Penulisan skripsi merupakan pengembangan dari sistematika
penulisan proposal, seperti disajikan berikut :
i.
Cover
ii.
Cover
dalam
iii.
Lembar
pernyataan keaslian skripsi daftar riwayat hidup
iv.
Abstract
(bahasa inggris)
v.
Abstrak
(bahasa indonesia)
vi.
Kata
pengatar
vii.
Daftar
tabel
viii.
Daftar
gambar
ix.
Daftar
lampiran
BAB I PENDAHULUAN
A.
Latar belakang penelitian
B.
Perumusan masalah
C.
Tujuan dan manfaat
BAB II TINJAUAN PUSTAKA
A.
Teori yang berkenaan dengan variabel
yang diambil
B.
Penelitian sebelumnya (penelitian yang relevan)
C.
Kerangka berpikir
D.
Hipotesis
BAB III METODE PENELITIAN
A.
Ruang Lingkup penelitian
B.
Metode penentuan sampel
C.
Metode pengumpulan data
D.
Metode analisis data
E.
Operasional variabel penelitian
BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN
A.
Sekilas Gambar Umum Objek Penelitian
1. Sejarah singkat tempat yang diteliti
misal sebuah perusahaan
2. Perkembangan tempat yang diteliti misal
tempat usaha
a.
Perkembangan
ragam usaha
b. Perkembangan keuntungan
1) Usaha yang merugi
2) Dll
B.
Analisis dan Pembahasan
1. Temuan dapat berupa hasil hitung, tabel
yang dapat dibahas dengan cara menerangkan, menganalisis, dan mengambil
kesimpulan.
2. Analisis dan interpretasi
BAB V KESIMPULAN
A.
Kesimpulan
B.
Saran
DAFTAR PUSTAKA
EmoticonEmoticon