Selamat datang di blog dodi rulianda, pada kesempatan kali ini saya akan memberikan contoh Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kurikulum 2013. karna sudah di tetapkan oleh pemerintah untuk dilaksanakan oleh guru agar pembelajaran berjalan lebih baik dan siswa lebih aktif dalam belajar.
RENCANA
PELAKSANAAN PEMBELAJARAN( RPP )
Satuan
Pendidikan : SD N 06 Naras
Tema : 1 (Indahnya Kebersamaan)
Pembelajaran :
4
Kelas/ Semester : I V/ I
Alokasi
Waktu : 1 X 35 Menit
Pelaksanaan :
Senin/ 21 April 2014
- I. Kompetensi Inti
1.
Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2.
Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,
santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan
tetangganya.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain.
4.
Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain
- II. Kompetensi Dasar
3.5 Menggali informasi dari teks ulasan buku
tentang nilai peninggalan sejarah dan perkembangan Hindu-Budha di Indonesia
dengan bantuan guru dan teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan
memilih dan memilah kosakata baku.
4.5 Mengolah dan menyajikan teks ulasan buku tentang
nilai peninggalan sejarah dan perkembangan Hindu-Budha di Indonesia secara
mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah
kosakata baku.
III.
Indikator
1.
Melakukan dugaan tentang arti kosa kata baru yang terdapat dalam teks.
2.
Membuat kalimat berdasarkan kosa kata baru yang ditemukan dalam teks situs
sejarah Trowulan.
IV.
Tujuan
Pembelajaran
1.
Setelah membaca teks, siswa mampu
menduga/memperkirakan arti kosakata baku yang belum mereka ketahui artinya
dengan benar.
2.
Siswa mampu membuat kalimat berdasarkan
kosakata baku yang ditemukan dalam teks situs Trowulan.
V.
Materi Pokok
1. Zaman
Praaksara
2. Candi di Indonesia
3. Kerajaan
Demak adalah kerajaan Islam pertama di Pulau Jawa
VI.
Metode
Pembelajaran
Pemberian tugas, tanya jawab, ceramah
VII.
Media dan Alat Pembelajaran
Sumber belajar : Buku Siswa kurikulum 2013.
Tematik : tema 1 (Indahnya Kebersamaan) sub tema 3 (Bersyukur atas Keberagaman)
Pembelajaran 1.
Alat dan bahan : -
Media : -
- VIII. Langakah-Langkah Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan
Pembelajaran
|
Deskripsi Pembelajaran
|
Waktu
|
Metode/ Strategi
|
Kegiatan
Awal
|
Kegiatan awal
1. Mengkondisikan
peserta didik untuk berdo’a, mengambil absen.
2. Mengajukan pertanyaan menantang,
a)
Siapa yang tahu apa itu zaman
praaksara?
b)
Bagaimana kehidupan orang pada
zaman tersebut?
c)
Siapa yang tahu apa saja candi yang terkenal di Indonesia?
d)
Dijawa kerajaan islam pertama adalah?
3. Menyampaikan
manfaat materi pembelajaran yang ingin dikuasai.
4.
Menyampaikan rencana kegiatan pembelajaran individu dan kelompok.
|
1 menit
4 menit
2 menit
1 menit
|
Tanya
Jawab
Ceramah
|
Kegiataan Inti
|
1.
Siswa membaca teks tentang masyarakat praaksara dan
membuat ringkasan dengan memuat pokok-pokok sesuai tertera pada buku siswa.
(Penilaian no. 1)
2.
Hasil ringkasan diperlihatkan kepada teman sebelah
untuk saling dikomentari (apa yang kurang, apa yang kurang sesuai).
3.
Siswa mengamati gambar dan membaca teks tentang tiga
candi yang tertera pada buku
siswa.
4.
Siswa membaca teks tentang sebuah kerajaan Islam di
Indonesia.
5.
Secara berkelompok, siswa membuat pertanyaan
sebanyak-banyaknya, kemudian menukarkan hasilnya dengan hasil pekerjaan
kelompok lain. Siswa juga menjawab pertanyaan yang ada.
6.
Siswa menjawab pertanyaan perenungan.
7. Guru dapat
menambahkan pertanyaan perenungan berdasarkan perenungan
di halaman 150.
|
5 menit
2 menit
3 menit
2 menit
5 menit
5 menit
3 menit
|
Penugasan
|
Kegiatan
penutup
|
1.
Guru dan
siswa membuat rangkuman.
2.
Memberikan
tes lisan dan tulisan.
3.
Mengevaluasi
jawaban yang salah.
|
2 menit
2 menit
3 menit
|
Penugasan
|
IX. IX. Penilaian
1. Kegiatan membuat ringkasan kehidupan masyarakat praaksara dinilai dengan
daftar periksa. (Bahasa Indonesia)
No.
|
Kriteria Pengukuran
|
Ya
|
Tidak
|
1.
|
Ringkasanku
berisi informasi tentang bagaimana manusia praaksara mendapat makanan.
|
||
2.
|
Ringkasanku
berisi informasi tentang cara hidup manusia praaksara.
|
||
3.
|
Ringkasanku
berisi informasi tentang tempat hidup manusia praaksara.
|
||
4.
|
Ringkasanku
berisi informasi tentang alat bantu untuk
berburu
dan mengumpulkan makanan.
|
2.
Penilaian
sikap (peduli, percaya diri, dan rasa ingin tahu).
No.
|
Sikap
|
Belum terlihat
|
Mulai terlihat
|
Mulai
berkembang
|
Membudaya
|
Ket
|
1.
|
Peduli
|
ü
|
||||
2.
|
Percaya
diri
|
ü
|
||||
3
|
Rasa ingin tahu
|
ü
|
Sungai Limau,
April 2014
Mengetahui,
Kepala Sekolah, Guru Kelas IV
(………………………….) (DODI RULIANDA)
NIP……………………… NIP……………………
EmoticonEmoticon